Orang Tua adalah Panutan utama anak-anaknya
Anak-anakmu akan melihat siapa dirimu dari tingkah lakumu daripada nasehatmu _Wayne Dyer_ Orang tua adalah guru pertama dan utama bagi setiap anak-anaknya, namanya saja guru pertama dan utama maka sudah seyogyanya kita sebagai orang tua menjadi panutan yang baik dengan memberikan pelajaran-pelajaran yang baik pula pada anak-anak kita. Menjadi orang tua memang harus selalu belajar